#Tips Menyimpan Bawang Merah dan Bawang Putih.
Kamu dapat membuat #Tips Menyimpan Bawang Merah dan Bawang Putih menggunakan 4 bahan dengan 4 langkah sederhana. Berikut cara mempersiapkannya.
Bahan-bahan yang perlu disiapkan untuk membuat #Tips Menyimpan Bawang Merah dan Bawang Putih
- Siapkan Bawang Merah.
- Siapkan Bawang Putih.
- Dibutuhkan Wadah bersih, kering dan rekat.
- Dibutuhkan Tisu / kertas.
Langkah-langkah membuat #Tips Menyimpan Bawang Merah dan Bawang Putih
- Menyimpan di kulkas. Kupas bawang merah dan bawang putih. Siapkan wadah, lapisi dasar wadah dengan tisu bersih. Masukan bawang kedalam wadah. Tutup rapat. Kamu bisa campur penyimpanan bawang merah dan bawang putih..
- Menyimpan di udara terbuka. Jangan kupas bawang. Siapkan kertas, bungkus bawang dengan kertas. Simpan ditempat yng kering dan tidak tertutup rapat. Sering² di cek ya. Khawatir ada yang busuk..
- Tips: untuk dasar atau pembungkus bawang, pilihkan bungkus yang bersih dan steril. Jika memilih koran, pilihlah bagian yang tidak terlalu banyak tintanya. Jika ingin gunakan tisu, sering² lah mengganti tisunya jika sudah mulai basah. Selamat mencoba ☺️.
- Tambahan: Aku udah praktekin ini lebih dari 1 bulan. Selain bikin bawang lebih awet, mempersingkat waktu memasak. Jadi ga perlu kupas² dulu sebelum masak hehe.