Putu Ayu Pandan.
Kamu dapat membuat Putu Ayu Pandan menggunakan 8 bahan dengan 4 langkah gampang. Berikut cara membuatnya.
Bumbu-bumbu yang perlu disediakan untuk membuat Putu Ayu Pandan
- Sediakan 250 gr tepung terigu.
- Dibutuhkan 250 gr gula pasir.
- Sediakan 220 ml air kelapa.
- Siapkan 3 butir telur ayam.
- Siapkan 1 sdt SP.
- Siapkan 1 butir Kelapa setenga tua.
- Sediakan 1/4 sdt garam.
- Sediakan 3 sdm pasta pandan.
Urutan membuat Putu Ayu Pandan
- Siapkan semua bahan bahan,, lalu parur kelapa menjadi ampas muda,,lalu kukus kurleb 15 menit stlh itu angkat dan taburi garam(supaya ga cepat basi),.
- Masukan telur ayan,gula pasir,dan sp lalu mixer dengan kecepatan tinggi sampai bewarna putih dan berjejak, dan masukan tepung terigu dan air kelapa mixer lagi hingga tercampur dengan kecepatan sedang,,.
- Lalu masukan pasta pandan dan mixer lagi,,stlh itu siapkan cetakan dan kelapqs yg sdh diparut td,,dan tempatkan dlm cetakam terlebih dahulu kelapa parutnya,,lalu beri adonan yg sdh dinexr tdi.
- Lalu kukur kurleb 15 menit,,lalu angkat dan tiriskan stlh agak dinguin baru kluarkan dari cetakam supaya tdk susah melepas adonan dari cetakannya,,dan taraaa cantik, mois banget,,soft bgt,,gurih,,dan ringan.