Babi Tumis Jamur.
Kamu dapat membuat Babi Tumis Jamur menggunakan 11 bahan dengan 6 langkah mudah. Berikut cara mengerjakannya.
Bumbu-bumbu yang harus disediakan untuk membuat Babi Tumis Jamur
- Sediakan 300 gr daging babi (aku pake samcan) iris tipis.
- Sediakan 1 kaleng jamur (merk red boat brand), belah dua.
- Siapkan 1 sdm tepung maizena.
- Sediakan 1 sdm minyak wijen.
- Dibutuhkan 1 stngh gelas air.
- Dibutuhkan 1 sdm saos tiram untuk marinate daging.
- Dibutuhkan 1 sdm saos tiram untuk numis.
- Siapkan 2 butir bawang putih, cincang kasar.
- Sediakan Daun seledri.
- Dibutuhkan garam.
- Sediakan merica.
Urutan membuat Babi Tumis Jamur
- Daging babi iris tipis dan lumuri dengan minyak wijen, saos tiram, merica, garam, maizena. Ratakan dan simpan d kulkas 30 menit.
- Waktu nya masak 😃. Tumis bawah putih, sampe wangi. Masukkan daging aduk sampe berubah warna. Masukkan air, aduk rata. Masak sampe daging lunak, klu msh keras tambahkan lagi air..
- Masukkan saos tiram dan jamur yg sudah d belah dua k dalam tumisan. Kecilkan api dan aduk sebentar..
- Masukkan seledri dan aduk sebentar, matikan api. Seledri cepet mateng jd gk perlu d tumis lama.
- Tadaaaaaaaa 😍🥰.
- Note : pas d tumis aku gk tambahin garam lagi soalny udah asin dr saos tiram. klu mau nambah garam cicipin dulu sebelum tarok seledri. Selamat mencoba.