Almond Florentine / Kuaci Karamel Malaysia.
Kamu dapat membuat Almond Florentine / Kuaci Karamel Malaysia menggunakan 6 bahan dengan 4 langkah sederhana. Berikut cara mempersiapkannya.
Bumbu-bumbu yang harus disediakan untuk membuat Almond Florentine / Kuaci Karamel Malaysia
- Dibutuhkan 200 gram tepung florentine.
- Sediakan 100 gram biji kuaci.
- Sediakan 100 gram biji bunga matahari.
- Dibutuhkan 100 gram almond slice.
- Siapkan 20 gr biji wijen hitam.
- Sediakan 20 gr biji wijen putih.
Langkah-langkah membuat Almond Florentine / Kuaci Karamel Malaysia
- Panaskan oven, lalu taruh semua biji2an di loyang, panggang dalam oven selama 8-10menit atau sampai garing di suhu 150c. Sisihkan..
- Campur bijian dengan tepung aduk rata..
- Masukkan 1sdm ke setiap cup foil atau cup muffin juga boleh. Panggang selama 15 menit di suhu 160c sampai bewarna kuning karamel. Tergantung oven masing2 ya mom. Angkat, biarkan dulu sampai tidak panas, baru keluarkan dari cup..
- Jgn lupa simpan di toples ya kalau sudah dingin. Ini awet nya lama bs berbulan2 asal di simpan di toples kedap udara..