Sup Asparagus.
Kamu dapat membuat Sup Asparagus menggunakan 10 bahan dengan 3 langkah sederhana. Berikut cara bikinnya.
Bumbu-bumbu yang perlu disediakan untuk membuat Sup Asparagus
- Siapkan 1 bh Dada Ayam Fillet.
- Sediakan 1/2 Kaleng Asparagus.
- Dibutuhkan 1/2 Kaleng SweetCorn Creamy Style.
- Sediakan 1/2 bh Jagung Manis, pipil.
- Siapkan 10 bh Jamur Kancing, iris2.
- Siapkan 2 sdm Daging Kepiting Kalengan.
- Siapkan 1 sdm Angciu/arak masak.
- Sediakan 1/2 sdt Merica.
- Sediakan secukupnya Garam.
- Siapkan 3-4 sdm Maizena, larutkan dlm 6 Sdm Air.
instruksi membuat Sup Asparagus
- Rebus daging ayam dan jagung manis segar yg telah dicuci dan dipipil/diserut sampai ayam matang, matikan api, angkat daging ayam, suir2 lalu masukkan kembali kepanci..
- Didihkan kembali rebusan suiran ayam dan jagung pipil. masukkan semua bahan kecuali maizena, bumbui dgn garam, merica, angciu(utk menghilangkan amis dan memberi rasa manis) koreksi rasa, terakhir kentalkan dgn larutan maizena. sajikan hangat..
- Ini penampakan jagung manis kalengan, asparagus, kepiting kalengan, dan jamur kancing yg sy pakai. bila pakai jamur kancing segar, rebus terlebih dahulu sebelum diiris2..