38. OAT Soup l Mudah Bergizi l Stepbystep.
Kamu dapat membuat 38. OAT Soup l Mudah Bergizi l Stepbystep menggunakan 14 bahan dengan 12 langkah gampang. Berikut cara merealisasikannya.
Bahan-bahan yang perlu disiapkan untuk membuat 38. OAT Soup l Mudah Bergizi l Stepbystep
- Dibutuhkan 3 sdm oat, dapat menggunakan Quaker Oat atau lainnya.
- Siapkan 3 sdm daging cincang.
- Dibutuhkan 1 buah kentang, potong dadu.
- Siapkan 2 sdm olive oil / minyak untuk menumis.
- Sediakan secukupnya Air.
- Siapkan #Bumbu.
- Sediakan 1/2 bawang bombay (=3 siung bawang merah).
- Sediakan 1 siung bawang putih.
- Sediakan 1 sdm pasta tomat.
- Siapkan 1 sdt masala/ serbuk kari / serbuk bumbu campur sesuai selera (bisa dihilangkan).
- Sediakan secukupnya garam, merica bubuk.
- Sediakan 5 butir cardamon (kapulaga) — bisa dihilangkan.
- Sediakan 3 cm batang kayumanis.
- Siapkan 1/2 sdt Kaldu instan.
instruksi membuat 38. OAT Soup l Mudah Bergizi l Stepbystep
- Siapkan bahan dan bumbu..
- OAT kemasan kaleng. Ada juga kemasan pouche. Di supermarket tersedia berbagai merek..
- Bulir OAT tekstur kasar.
- Panaskan minyak, tumis bawang merah, bawang putih hingga harum. Masukkan daging cincang. Masak hingga daging berubah warna..
- Masukkan kentang, tomat, oat. Aduk rata..
- Tambahkan air secukupnya. Biarkan hingga air mendidih, tutup panci. Sesekali diaduk rata hingga dasar panci supaya tidak berkerak dan gosong bawahnya. Sifat OAT yang kental, mudah lengket di dasar panci..
- Tambahkan pasta tomat. Pasta tomat menghasilkan warna merah cerah dan rasa asam tomat yang lebih kuat dibanding saos tomat. Silakan pilih sesuai selera. Koreksi rasanya. Jika sudah pas, angkat lalu hidangkan..
- Saya hidangkan dengan kucuran "extra virgin olive oil" / minyak zaitun. Menjadikan rasa lebih legit. Tanpanya juga tidak mengapa..
- Saya suka ada pedas2nya dikit dengan menambahkan taburan chilli flake (cabe kering)..
- Tambah suegerrr sajikan dengan kucuran Lemon.. wallah !.
- Selamat mencoba. terimakasih sudah berkunjung. Barakallahu fiikum. Video Oat Soup @my channel === https://youtu.be/2vYUjWfcmnI.
- .