Pizza ala anak kos.
Kamu dapat membuat Pizza ala anak kos menggunakan 6 bahan dengan 5 langkah simpel. Berikut cara mengerjakannya.
Bumbu-bumbu yang harus disediakan untuk membuat Pizza ala anak kos
- Dibutuhkan 1 buah pizza base (bisa beli di superindo, giant, dll biasanya gabung sama puff pastry, roti maryam, edamame, dll).
- Siapkan 3 sdm saus bolognaise (diganti saus sambal biasa juga ga apa).
- Sediakan secukupnya Bubuk oregano.
- Dibutuhkan 1 buah sosis (iris").
- Sediakan 2 buah crabstick/ surimi (iris").
- Dibutuhkan secukupnya Keju mozzarella (diparut).
Urutan membuat Pizza ala anak kos
- Taruh pizza base di atas teflon. Lalu oles dengan saus bolognaise hingga rata, lalu taburkan bubuk oregano..
- Tata sosis dan surimi diatas pizza base, lalu terakhir bubuhi dengan keju mozzarella..
- Hidupkan kompor lalu tutup teflon dan panggang pizza dengan api kecil hingga keju meleleh..
- Taraaaa pizza simpel bin ekspres ala anak kos uda jadi deh :)) mg suka yaaa ditunggu hasil recooknya :).
- *oh iya toppingnya bisa diganti sesuai selera yaaa. Terus keju mozzarella nya bisa diganti sm keju quickmelt tapi nanti jadinya ga molor wkkw.