Tumis Pare Belut endesss.
Kamu dapat membuat Tumis Pare Belut endesss menggunakan 10 bahan dengan 6 langkah gampang. Berikut cara mempersiapkannya.
Bahan-bahan yang harus disiapkan untuk membuat Tumis Pare Belut endesss
- Sediakan 2 buah pare belut besar.
- Siapkan 1/2 papan tempe.
- Dibutuhkan 3 siung bawang putih.
- Sediakan 4 siung bawang merah.
- Dibutuhkan 10 buah cabe rawit.
- Dibutuhkan 5 buah cabe hijau.
- Siapkan 3 buah cabe merah.
- Sediakan 1 ruas laos.
- Sediakan 2 lembar daun salam.
- Siapkan secukupnya Gula, garam, kaldu bubuk, kecap.
instruksi membuat Tumis Pare Belut endesss
- Cuci pare belutnya. Kemudian bersihkan bagian putih kulitnya, biar mudah dikerok pakai sendok. Kemudian belah 2 bagian. Bersihkan biji bagian tengahnya. Kalo sudah iris tipis..
- Beri garam pd irisan pare, uleni sampai getahnya keluar. Kemudian bilas sampai bersih. Saya bilas 3x..
- Rajang tempe kecil2. Rajang juga bawang merah/bawang putih dan cabe2an..
- Tumis bawang putih/bawang merah, tambahkan cabe2an, laos dan daun salam. Tumis sampai harum..
- Masukkan tempe dan pare belutnya. Tumis sampai setengah matang, tambahkan gula, garam, kaldu bubuk, kecap dan sedikit air. Aduk rata, dan tutup sebentar..
- Masak sampai matang dan empuk parenya. Angkat, sajikan dengan pelengkap ikan asin. Tambah kerupuk, nasi hangat. Wahhhh gagal diet deh!.