Ayam Panggang Klaten Kreasi Nonny♡.
Kamu dapat membuat Ayam Panggang Klaten Kreasi Nonny♡ menggunakan 17 bahan dengan 6 langkah sederhana. Berikut cara merealisasikannya.
Bahan-bahan yang harus disediakan untuk membuat Ayam Panggang Klaten Kreasi Nonny♡
- Sediakan 1 Ekor ayam (1,2kg).
- Sediakan 2 buah lemon.
- Siapkan 65 ml santan/aku pakai instant.
- Sediakan 5 lbr daun jeruk.
- Sediakan 3 bt Serai.
- Sediakan 3 lbr daun salam.
- Dibutuhkan 3 sdm gula merah.
- Siapkan 2 sdt garam.
- Siapkan Bumbu yg dihaluskan :.
- Siapkan 10 siung bamer.
- Dibutuhkan 5 siung baput.
- Siapkan 7 kemiri.
- Siapkan 3 Cm Jahe.
- Dibutuhkan 2 Cm kengkoas.
- Sediakan 3 sdt ketumbar.
- Sediakan 1/4 sdt Jintan.
- Siapkan 3 sdm minyak goreng.
Langkah-langkah membuat Ayam Panggang Klaten Kreasi Nonny♡
- Sispkan semua bahan yg dibutuhkan.Cuci bersih ayam,beoah bag depannya & lumuri dg lemon agar tidak berbau amis. Dagingnya akan lebih kenyal,krn kandungan Vit C pada lemon.Blender bumbu yg hrs dihaluskan dg minyak.
- Campur semua bumbu termasuk yg tidak dihaluskan dlm penggorengan.tumis sampai harum masukkan santan.Aduk2 hingga mendidih..
- Setelah mendidih masukkan ayam untuk diungkep,siram2 agar bumbu meresap, tutup 7 menit.
- Balik ayam,oles2 bumbu yg telah mengental & tutup 7 menit,biarkan bumbu meresap..
- Siapkan loyang yg sdh dialasi dg aluminium foil atau bila ada daun pisang agar lebih wangi.panggang bag depan dulu selama 15 mt dg suhu 200°hingga kecoklatan, setelah itu balik agar bag punggung ayampun terpapar panas,jangan lupa olesi dg sisa bumbu ungkepan tadi.Panggang hingga kecoklatan….
- "Ayam Panggang Klaten Kreasi Nonny" siap dihidangkan,bisa dilengkapi dengan sambal bawang atau sambal terasi serta lalap timun,tomat&labu siam rebus,atau lsinnya sesuai selera.hm nikmatttt banget.Serasa kulineran diklaten…????????.