Sambel Goreng Ati Ampela.
Kamu dapat membuat Sambel Goreng Ati Ampela menggunakan 12 bahan dengan 6 langkah simpel. Berikut cara mengerjakannya.
Bahan-bahan yang perlu disiapkan untuk membuat Sambel Goreng Ati Ampela
- Sediakan 100 gram buncis.
- Siapkan 200 gram ati ampela.
- Sediakan 1 buah kentang.
- Dibutuhkan 10 buah cabai merah.
- Siapkan 7 buah cabai rawit.
- Dibutuhkan 1/2 buah tomat.
- Sediakan 4 siung bawang putih.
- Dibutuhkan 1 butir kemiri.
- Dibutuhkan 1 sdm gula putih.
- Siapkan 1 sdt garam.
- Siapkan 1 sdt penyedap rasa.
- Sediakan 4 sdm minyak goreng.
Langkah-langkah membuat Sambel Goreng Ati Ampela
- Haluskan baput, cabe merah, cabe rawit, tomat dan kemiri. Saya kebetulan diblender biar cepet..
- Cuci bersih buncis dan kentang kemudian potong-potong. Untuk kentang di goreng sebentar yaa. Sisihkan.
- Ati ampela yg sudah dicuci bersih, direbus hingga matang lalu dipotong-potong.
- Tumis bumbu halus dgn minyak goreng, masukkan ati ampela dan buncis, beri sedikit air biarkan sampai air agak menyusut lalu beri garam, gula, penyedap. Koreksi rasa..
- Setelah bumbu mulai menyusut lalu masukkan kentang yg telah digoreng dan aduk kembali hingga rata..
- Sambel goreng ati ampela siap disajikan. Cocok buat jadi pelengkap makan mie instan ????❤️.