Pempek Dos ala Ny.Liem.
Kamu dapat membuat Pempek Dos ala Ny.Liem menggunakan 15 bahan dengan 12 langkah gampang. Berikut cara merealisasikannya.
Bahan-bahan yang harus disiapkan untuk membuat Pempek Dos ala Ny.Liem
- Dibutuhkan 125 gr terigu.
- Sediakan 200 gr sagu (sy pakai tapioka).
- Sediakan 4 siung bawang putih.
- Dibutuhkan 12 sdt garam.
- Sediakan 1 sdt penyedap (sy pakai masako ayam).
- Dibutuhkan 2 butir telur.
- Sediakan 250 ml air.
- Dibutuhkan Bahan cuko :.
- Dibutuhkan 8 buah rawit setan.
- Sediakan 6 siung bawang putih.
- Dibutuhkan 200 gr gula merah, sisir.
- Siapkan 100 gr gula pasir.
- Siapkan 3 sdm cuka masak.
- Dibutuhkan Ebi (sy skip).
- Dibutuhkan 500 ml air.
Langkah-langkah membuat Pempek Dos ala Ny.Liem
- Masak 250 ml air hingga mendidih, masukkan bawang putih halus, 2 sdt garam, 1 sdt masako ayam, aduk rata..
- Masukkan terigu, aduk hingga adonan kalis tidak bergerindil. Angkat biarkan hangat..
- Tambahkan telur (dan 2 sdm minyak sayur, diresep asli tidak ada ya). Aduk rata hingga licin..
- Masukkan tepung sagu, uleni hingga tidak lengket dan dapat dibentuk. Jika masih lengket, tambahkan terigu sedikit2 pada tangan sambil mengadon..
- Sy bentuk bulat lonjong, dan sebagian dibentuk kapal selam isi telur..
- Didihkan air dalam panci. Beri sedikit minyak. Tebus pempek hingga matang, mengapung. Sy kurang lebih 15-20 menitan..
- Tiriskan. Tunggu dingin, potong lalu goreng dg api sedang. Jgn kegedean apinya nanti meletus ????.
- Cuko : campurkan semua bahan cuko, rebus hingga mendidih, tes rasa. Lalu saring untuk hasil cuko yg bersih dr ampas..
- Note* : lebih enak menggunakan gula aren ya buibu. Warna cukonya jd cantik gitu lho, hehe.
- .
- .
- .