Caramelized Onion / Bawang Bombay Karamel.
Kamu dapat membuat Caramelized Onion / Bawang Bombay Karamel menggunakan 2 bahan dengan 5 langkah gampang. Berikut cara bikinnya.
Bahan-bahan yang perlu disediakan untuk membuat Caramelized Onion / Bawang Bombay Karamel
- Dibutuhkan 2 siung Bawang Bombay.
- Sediakan 2 sdm Margarin/Butter/Minyak Goreng/Minyak Zaitun.
Urutan membuat Caramelized Onion / Bawang Bombay Karamel
- Iris bawang bombay bentuk memanjang. Potong dengan bentuk sama memanjang..
- Panaskan teflon (permukaan rata) dengan api sedang cenderung kecil. Masukkan margarin (saya pakai margarin), biarkan hingga meleleh dan sizzling (melepuh)..
- Masukkan bawang bombay. Dan aduk merata. Aduk terus dan diamkan sesekali. Sekitar 15-20 menit bawang bombay akan mulai kecoklatan dan tetap diaduk sesekali didiamkan agar tidak gosong..
- Menit 30-45 warna sudah mulai kecoklatan dan kecilkan kompor dengan api kecil. Aduk terus dan sesekali diamkan. Apabila di menit 45 sudah berwarna coklat merata, matikan kompor..
- Caramelized Onion sudah jadi. Siap dijadikan tambahan untuk burger. Btw saya buatnya 5 siung karena ingin stok banyak. Perbandingan margarin/minyak dengan bawang adalah 1 sdm : 1 siung. Jadi, jika saya pakai 5 siung, margarin/minyak yang digunakan sebangak 5 sdm. Selamat mencoba! ????.