Cempedak Goreng.
Kamu dapat membuat Cempedak Goreng menggunakan 8 bahan dengan 6 langkah mudah. Berikut cara mengerjakannya.
Bahan-bahan yang harus disediakan untuk membuat Cempedak Goreng
- Sediakan 1 kg buah cempedak.
- Siapkan 150 gr tepung terigu.
- Siapkan 1 butir telur.
- Siapkan 65 ml santan kara.
- Siapkan 1/2 sdm gula pasir.
- Sediakan 1/2 sdt garam.
- Siapkan Secukupnya air.
- Siapkan Secukupnya minyak goreng.
Urutan membuat Cempedak Goreng
- Siapkan bahannya.
- Masukkan tepung dalam wadah, tambahkan telur, gula, garam dan santan kara, aduk rata.
- Kemudian tambahkan air sedikit demi sedikit sampai adonan sedikit kental, seperti difoto ini.
- Masukkan buah cempedak kedalam adonan, aduk rata.
- Panaskan minyak goreng secukupnya, ambil 4-5 buah cempedak menggunakan sendok, kemudian masukkan ke dalam minyak goreng.
- Goreng sampai bagian bawah berwarna kuning keemasan,kemudian balik adonan, goreng kembali sampai matang, kemudian angkat dan tiriskan diatas tissu. Cempedak goreng siap disajikan 😊.