Cara mengolah Chocolate Cherry Muffin mantap

Chocolate Cherry Muffin.

Cara mengolah Chocolate Cherry Muffin mantap Kamu dapat membuat Chocolate Cherry Muffin menggunakan 15 bahan dengan 7 langkah gampang. Berikut cara bikinnya.

Bahan-bahan yang perlu disiapkan untuk membuat Chocolate Cherry Muffin

  1. Sediakan Bahan kering:.
  2. Sediakan 1 cup tepung terigu (125 gr).
  3. Sediakan 2 sdm coklat bubuk.
  4. Sediakan 1 sdt vanilla essence.
  5. Sediakan 1 sdt baking powder.
  6. Sediakan 1/2 sdt soda kue.
  7. Siapkan 1/2 cup gula.
  8. Sediakan 1/2 sdt garam.
  9. Sediakan Bahan basah:.
  10. Sediakan 1/4 cup minyak sayur (3 sdm).
  11. Sediakan 100 ml cherry yoghurt.
  12. Sediakan 1/3 cup susu (5 sdm).
  13. Dibutuhkan 1 telur.
  14. Siapkan Bahan tambahan:.
  15. Sediakan Chocochips.

Langkah-langkah membuat Chocolate Cherry Muffin

  1. Panaskan oven 200 derajat celcius..
  2. Campur bahan-bahan kering seperti tepung terigu, baking powder, soda kue, coklat bubuk, garam, dan vanilla essence, diayak lalu aduk-aduk pakai baloon whisk. Sisihkan..
  3. Di wadah terpisah campur cherry yoghurt, gula, telur, susu, minyak, aduk sampai semua tercampur rata..
  4. Tahap selanjutnya, saatnya mencampurkan bahan basah ke bahan kering. Buat lubang ditengah-tengah wadah tepung, lalu tuang bahan basah ke lubang tadi. Aduk menggunakan spatula perlahan. Usahakan jangan sampai overmixed (terlalu rata). Kira-kira maksimal 10 adukan cukup. Kalau masih ada bagian yang tidak rata, menggumpal, atau bertepung atau yang belum kena cairan, aduk pelan saja atau abaikan..
  5. Mulai masukkan adonan satu persatu ke dalam loyang muffin yang sudah di alasi kertas muffin menggunakan sendok, cukup isi 3/4 cup agak kurangan dikit dari cetakan. Soalnya pasti pas dipanggang meluber-luber kalau kepenuhan, akhirnya gak bisa menjulang tinggi muffinnya alias tumpah dan berakhir cemet..
  6. Setelah tray muffin terisi semua, taburi dengan mini chocolate chips, lalu masukkan muffin ke dalam oven lebih kurang 15-20 menit..
  7. Perhatikan muffin di 10 menit pertama. Karena suhunya panas, dia akan berlomba-lomba naik. Begitu sudah terlihat tinggi, langsung turunkan suhu ke 170 derajat celcius, check di menit ke 15, muffin sudah boleh di check menggunakan tusuk sate. Kalau keluar bersih, proses memanggang muffin sudah boleh dihentikan walaupun masih ada sisa waktu. Kalau yang keluar adonan basah, tambah 5 menit lagi proses pemanggangan..