Putu Ayu Merah Putih.
Kamu dapat membuat Putu Ayu Merah Putih menggunakan 13 bahan dengan 6 langkah sederhana. Berikut cara mempersiapkannya.
Bumbu-bumbu yang perlu disiapkan untuk membuat Putu Ayu Merah Putih
- Sediakan 2 bt telur.
- Siapkan 200 gr gula pasir.
- Siapkan 250 gr tepung terigu.
- Sediakan 1 sdt emulsifier.
- Siapkan 250 ml air kelapa.
- Sediakan 1/4 sdt garam.
- Dibutuhkan Secukupnya pasta pisang ambon.
- Dibutuhkan Secukupnya pewarna merah.
- Dibutuhkan Bahan topping (campur dan kukus selama 10 menit) :.
- Dibutuhkan 1/2 bt kelapa parut.
- Sediakan 1,5 sdm maizena.
- Sediakan Secukupnya garam.
- Dibutuhkan 1 lb daun pandan, simpulkan.
Langkah-langkah membuat Putu Ayu Merah Putih
- Mixer telur, gula, garam, SP dan vanili sampai putih, kental berjejak. Masukkan pewarna/ pasta.
- Tambahkan tepung terigu dan air kelapa secara selang-seling. Mixer sebentar saja sampai tercampur rata. Hati2 jangan over mix yaa, bisa bantat.
- Olesi cetakan dengan minyak baru, tipis2 saja. Lalu masukkan kelapa kukus secukupnya, tekan2 supaya kelapa tidak buyar. Tuang adonan Putu Ayu 1 sendok sayur penuh ke dalam cetakan.
- Kukus selama 10 menit dengan api sedang. Sebelumnya kukusan sudah dipanaskan dan tutup panci dilapisi serbet yaa…
- Angkat, setelah hangat keluarkan dari cetakan. Hiyaaaa, warnanya kurang cetarr pemirsahh! Padahal tadi ngasinya udah banyak *parno ????????.
- Sajikan bersama teh atau kopi.. Merdekaa!! ????????????.