Bolu Nanas (irit 2 telur).
Kamu dapat membuat Bolu Nanas (irit 2 telur) menggunakan 10 bahan dengan 6 langkah sederhana. Berikut cara mengerjakannya.
Bumbu-bumbu yang perlu disiapkan untuk membuat Bolu Nanas (irit 2 telur)
- Sediakan 2 btr telur ayam.
- Dibutuhkan 80 gr gula.
- Sediakan 1 sdt emulsifier (Sp).
- Sediakan 1/2 sdt vanili bubuk.
- Dibutuhkan 120 gr tepung terigu protein sedang.
- Sediakan 2 sdm selai nanas.
- Siapkan 100 gr margarin, lelehkan (saya campur dengan butter).
- Sediakan Topping:.
- Sediakan Secukupnya keju parut.
- Dibutuhkan Secukupnya chocochips.
Urutan membuat Bolu Nanas (irit 2 telur)
- Siapkan bahan-bahan. Timbang bahan sesuai resep. siapkan loyang, oles dengan margarin dan taburi tepung terigu tipis-tipis. Panaskan oven..
- Kocok telur, gula pasir, emulsifier dan vanili bubuk dengan mixer kecepatan sedang sampai tinggi, sampai putih kental berjejak.
- Kemudian tambahkan tepung terigu secara bertahap, kocok dengan mixer kecepatan rendah. Lalu tambahkan selai nanasnya. Kocok sampai tercampur rata. Jangan over mix ya, nanti bolu bisa bantat.
- Setelah itu tuang margarin atau butter leleh ke dalam adonan secara bertahap. Aduk lipat dengan spatula sampai homogen. Pastikan tidak ada cairan yang mengendap di dasar adonan.
- Tuang adonan ke dalam loyang. Taburi dengan keju parut dan chocochips. Lalu panggang di dalam oven panas selama kurang lebih 30-45 menit. Sesuaikan dengan oven masing-masing ya.
- Setelah matang angkat kue. Dinginkan terlebih dahulu lalu potong-potong.