Cwie Mie kuliner kota Malang.
Kamu dapat membuat Cwie Mie kuliner kota Malang menggunakan 18 bahan dengan 4 langkah sederhana. Berikut cara membuatnya.
Bumbu-bumbu yang perlu disiapkan untuk membuat Cwie Mie kuliner kota Malang
- Sediakan 3 porsi mie ayam.
- Dibutuhkan 1 bh dada ayam, rebus dan suwir".
- Siapkan sayur daun sla / sawi.
- Siapkan 1 bh timun utk acar.
- Dibutuhkan daun bawang.
- Sediakan bawang goreng.
- Dibutuhkan cabe rawit ijo utk lalap.
- Dibutuhkan bumbu bumbu.
- Dibutuhkan 3 btr bawang merah.
- Sediakan 2 siung bawang putih.
- Sediakan gula.
- Sediakan garam.
- Dibutuhkan lada.
- Sediakan kecap asin.
- Siapkan minyak wijen.
- Sediakan minyak sayur.
- Dibutuhkan blue band (jika suka).
- Dibutuhkan cuka.
instruksi membuat Cwie Mie kuliner kota Malang
- Membuat ayam suwirnya, ulek halus bawang merah, putih, garam, gula dan lada, tumis dgn dikit minyak. setelah harum masukkan ayam suwir, aduk rata, kalau perlu tambahkan sedikit air, biar ayamnya lebih tanak. koreksi rasa. gongso terus sampai kering dan kecoklatan angkat, sisihkan.
- Membuat acar timun, iris timun model acar, beri sedikit garam,gula agak banyak dan cuka secukupnya. kopyok jadi satu di wadah tertutup seperti tupperware atau plastik, koreksi rasa asem manis dan tekstur timun jadi sedikit lembek, masukkan cabe ijo lalap utuh. diamkan dalam kulkas, biar lebih segar..
- Membuat mie (cwie mie) nya per porsi 2 sdm kecap asin 3 sdm minyak wijen 1 sdm blue band (jika suka) 2 sdm minyak sayur merica secukupnya garam bila perlu krg asin. masukkan mie dlm keadaan panas panas, yg sdh direbus dan di tiriskan, aduk rata. tambahkan sayur daun sla keriting, beri topping ayam suwir, daun bawang, bawang goreng dan acar timun. cwie mie khas kota Malang siap di nikmati..
- Terobati sudah kangen makanan ini. ????????????????. ada yg suka berkuah tambahkan aja air kaldu rebusan ayam, cuman koreksi rasa, jika krg asin, tambah kecap asin atau garam.